No Result
View All Result
Tribratanews Polda Jabar
  • Berita
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum
  • Sosial Budaya
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Daerah
  • CEK FAKTA
Polri TV
Tribratanews Polda Jabar
No Result
View All Result
Tribratanews Polda Jabar
No Result
View All Result
  • Berita
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum
  • Sosial Budaya
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Daerah
  • CEK FAKTA
Home Berita

335 Personel Muda Brimob Polda Jabar Ikuti Latihan Berganda di Sumedang

April 27, 2025
in Berita, Nasional
Reading Time: 1 mins read
335 Personel Muda Brimob Polda Jabar Ikuti Latihan Berganda di Sumedang

Sebanyak 335 personel gabungan Bintara Remaja (Baja) dan Tamtama Remaja (Taja) Satbrimob Polda Jabar diberangkatkan untuk mengikuti latihan berganda selama tiga hari (26-28 April 2025) di wilayah Gunung Geulis, Kabupaten Sumedang. Apel pemberangkatan dipimpin oleh Wakil Komandan Satuan (Wadansat) Brimob Polda Jabar AKBP Kuswara, S.I.K., M.H., dan dihadiri pejabat utama Satbrimob serta pelatih dan instruktur.

Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Hendra Rochmawan, S.I.K., M.H., menjelaskan bahwa latihan ini merupakan praktik lapangan dari berbagai kemampuan yang telah diajarkan. Latihan berganda ini bukan hanya sekadar latihan fisik dan teknik, tetapi juga bertujuan membentuk mental, disiplin, dan kekompakan tim, yang menjadi ciri khas pasukan Brimob.

AKBP Kuswara dalam arahannya menekankan pentingnya latihan ini dalam membentuk kemampuan personel muda Brimob agar siap menghadapi tantangan tugas ke depan.

Baca Juga  4 Pelaku Curanmor Diringkus Polres Karawang, Waspadai Modusnya!

“Kegiatan ini bukan sekadar latihan fisik dan teknik, tapi juga membentuk mental, disiplin, serta kekompakan tim yang menjadi ciri khas pasukan Brimob,” tegasnya.

Dansat Brimob Polda Jabar Kombes Pol. Donyar Kusumadji, S.I.K., menambahkan bahwa latihan ini merupakan bekal awal pengabdian personel remaja Brimob di tengah masyarakat.

“Latihan berganda ini merupakan bagian dari pembinaan kemampuan dasar Brimob. Kami ingin memastikan bahwa setiap personel memiliki kesiapan fisik, mental, dan keterampilan teknis yang mumpuni sebelum benar-benar terjun ke lapangan. Ini adalah investasi untuk kualitas pengabdian ke depan,” ujar Kombes Donyar Kusumadji.

Dengan semangat tinggi, diharapkan seluruh peserta dapat mengikuti latihan dengan maksimal dan menjaga keselamatan.

ShareTweetSend
Previous Post

Menhut Apresiasi Jambore Karhutla 2025: Kolaborasi, Penegakan Hukum, dan Partisipasi Masyarakat Jadi Kunci Pencegahan

Next Post

Polisi Amankan Dua Pelajar di Tasikmalaya Yang Mencuri Kotak Amal

BeritaTerkait

Kapolresta Bandung Tinjau Pembangunan Rutilahu, Bukti Nyata Polri Hadir Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat
Berita

Kapolresta Bandung Tinjau Pembangunan Rutilahu, Bukti Nyata Polri Hadir Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

Oktober 1, 2025
Polres Tasikmalaya Ungkap Kasus Pencurian Hewan Ternak, Tindak Tegas Pelaku Kejahatan yang Resahkan Masyarakat
Berita

Polres Tasikmalaya Ungkap Kasus Pencurian Hewan Ternak, Tindak Tegas Pelaku Kejahatan yang Resahkan Masyarakat

Oktober 1, 2025
Satres Narkoba Polresta Bogor Kota Ungkap 28 Kasus Narkoba dalam Sebulan, 33 Tersangka Diamankan
Berita

Satres Narkoba Polresta Bogor Kota Ungkap 28 Kasus Narkoba dalam Sebulan, 33 Tersangka Diamankan

Oktober 1, 2025

Berita Terbaru

Kapolresta Bandung Tinjau Pembangunan Rutilahu, Bukti Nyata Polri Hadir Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat
Berita

Kapolresta Bandung Tinjau Pembangunan Rutilahu, Bukti Nyata Polri Hadir Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

Oktober 1, 2025

Polres Tasikmalaya Ungkap Kasus Pencurian Hewan Ternak, Tindak Tegas Pelaku Kejahatan yang Resahkan Masyarakat

Polres Tasikmalaya Ungkap Kasus Pencurian Hewan Ternak, Tindak Tegas Pelaku Kejahatan yang Resahkan Masyarakat

Oktober 1, 2025
Satres Narkoba Polresta Bogor Kota Ungkap 28 Kasus Narkoba dalam Sebulan, 33 Tersangka Diamankan

Satres Narkoba Polresta Bogor Kota Ungkap 28 Kasus Narkoba dalam Sebulan, 33 Tersangka Diamankan

Oktober 1, 2025
Polres Banjar Sasar Pelajar, Tekan Angka Kecelakaan dengan Program ‘Polisi Menyapa’ di SMK Negeri 4

Polres Banjar Sasar Pelajar, Tekan Angka Kecelakaan dengan Program ‘Polisi Menyapa’ di SMK Negeri 4

Oktober 1, 2025
Polres Ciamis Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Beri Penghargaan ke Personel Berprestasi dan Masyarakat

Polres Ciamis Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Beri Penghargaan ke Personel Berprestasi dan Masyarakat

Oktober 1, 2025
Polda Jabar Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2025

Polda Jabar Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2025

Oktober 1, 2025

Bandung         Indramayu

Powered by Evermos

  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Indeks
No Result
View All Result
  • Berita
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum
  • Sosial Budaya
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Daerah
  • CEK FAKTA

© 2025 Tribratanews Polda Jabar - Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang.