No Result
View All Result
Tribratanews Polda Jabar
  • Berita
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum
  • Sosial Budaya
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • CEK FAKTA
Polri TV
Tribratanews Polda Jabar
No Result
View All Result
Tribratanews Polda Jabar
No Result
View All Result
  • Berita
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum
  • Sosial Budaya
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • CEK FAKTA
Home Berita

Polisi Gelar Gerakan Pangan Murah Di Cimahi Selatan

September 30, 2025
in Berita, Daerah
Reading Time: 1 min read
Polisi Gelar Gerakan Pangan Murah Di Cimahi Selatan

Polsek Cimahi Selatan berkolaborasi dengan Bulog Cabang Bandung menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) Polri untuk Masyarakat. Kegiatan yang berlangsung di halaman Polsek Cimahi Selatan pada Selasa (30/9) ini bertujuan utama untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan, khususnya beras.

Kapolsek Cimahi Selatan, AKP Yudhi Hariyanto, menyampaikan bahwa GPM ini merupakan bentuk sinergi Polres Cimahi dan Bulog dalam membantu masyarakat memperoleh bahan pangan dengan harga terjangkau dan berkualitas.

“Gerakan Pangan Murah ini bertujuan untuk membantu masyarakat memperoleh bahan pangan, terutama beras, dengan harga yang terjangkau namun tetap berkualitas,” ujar AKP Yudhi.

Pada hari pertama pelaksanaan, disediakan stok awal beras sebanyak 10 ton (10.000 kg). Beras dijual dengan harga Rp12.000 per kilogram, dan tercatat sebanyak 705 kilogram beras berhasil terjual, menyisakan stok 9.295 kilogram.

Baca Juga  Polres Purwakarta Tanam Jagung di Kaki Gunung Burangrang, Wujudkan Swasembada Pangan

AKP Yudhi menambahkan, penyaluran beras murah ini tidak hanya terpusat di Polsek. Program ini juga dapat diakses masyarakat melalui Bhabinkamtibmas di masing-masing kelurahan binaan. Mekanisme ini diharapkan dapat memperluas jangkauan program hingga ke lapisan masyarakat yang lebih luas.

“Kami ingin memastikan masyarakat di seluruh wilayah Cimahi Selatan mendapatkan akses terhadap pangan pokok dengan harga terjangkau. Ini adalah bentuk komitmen kami dalam mendukung program pemerintah,” kata AKP Yudhi.

ShareTweetSend
Previous Post

Polisi Evakuasi Korban Kecelakaan Di Karawang Timur

Next Post

Bawa Tembakau Sintetis, Tiga Remaja di Bogor Diciduk Polisi

BeritaTerkait

Berita

Waspada! Banjir Surut, Penyakit Mengintai, Dinkes Bekasi Imbau Terapkan PHBS

Januari 27, 2026
Berita

Menlu Sugiono: Indonesia Gabung Dewan Perdamaian Demi Perjuangkan Kemerdekaan Palestina

Januari 27, 2026
Berita

Era Herdman Dimulai: 4 Bintang Eropa Berpotensi Dinaturalisasi, Perkuat Timnas Indonesia di FIFA Series 2026!

Januari 27, 2026

Berita Terbaru

Berita

Waspada! Banjir Surut, Penyakit Mengintai, Dinkes Bekasi Imbau Terapkan PHBS

Januari 27, 2026

Menlu Sugiono: Indonesia Gabung Dewan Perdamaian Demi Perjuangkan Kemerdekaan Palestina

Januari 27, 2026

Era Herdman Dimulai: 4 Bintang Eropa Berpotensi Dinaturalisasi, Perkuat Timnas Indonesia di FIFA Series 2026!

Januari 27, 2026

Tragedi Brutal di Liga 4: Tiga Pemain Dihukum Seumur Hidup, Sepak Bola Indonesia dalam Sorotan!

Januari 27, 2026

Polwan Polres Subang Berikan Trauma Healing Ceria untuk Anak-Anak Korban Banjir Pamanukan

Januari 27, 2026

Polres Karawang Siaga Penuh di Lokasi Banjir, Imbau Warga Tingkatkan Kewaspadaan

Januari 27, 2026

Bandung         Indramayu

Powered by Evermos

  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Indeks
No Result
View All Result
  • Berita
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum
  • Sosial Budaya
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • CEK FAKTA

© 2025 Tribratanews Polda Jabar - Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang.